Yuk Cari Tahu Cara Tepat Mengaplikasikan 5 Jenis Blush On Ini!

By Marcella Oktania, Selasa, 7 Agustus 2018 | 09:00 WIB
()

5. Stick blush on

stick blush on

Usapkan blush on dengan lembut dan pelan-pelan ke pipi kita, karena pigmentasi stick blush on sangat tinggi dan baurkan dengan jari. Pastikan kita melakukannya dengan lembut, karena pipi akan tampak lebih merah kalau dilakukan dengan kasar. 

(Baca juga: Ini 5 Area Wajah yang Bisa Kita Berikan Blush On Selain di Pipi)