Indonesia Menjadi Negara 'Trilingual' Pertama di Dunia. Mengagumkan!

By None, Minggu, 19 Agustus 2018 | 07:25 WIB
Tatjana Saphira (foto: instagram/tatjanasaphira)

Bahasa yang dikuasai

Bahasa yang dikuasai oleh empat negara tersebut beragam.

Penduduk trilingual di Israel bisa berbicara dalam bahasa Inggris, bahasa Ibrani, dan bahasa Rusia.

Sedangkan, penduduk trilingual di Spanyol bisa menggunakan bahasa Catalan, bahasa Inggris, dan bahasa Spanyol.

Penduduk trilingual di negara Swedia dapat berbicara dalam bahasa Inggris, bahasa Spanyol, dan bahasa Swedia.

(Baca juga: 5 Rekomendasi Pelembap yang Cocok Digunakan untuk Kulit Berminyak)

Dan dari sekian banyak negara, empat negara ini menjadi negara dengan multi bahasa paling sedikit.

Jadi, penduduk di empat negara ini hanya sedikit yang bisa berbicara dalam banyak bahasa.

Keempat negara itu adalah Australia, Amerika, Inggris, dan Kanada.

Terlepas dari itu, kita harus bangga ya menjadi orang Indonesia.

 

Artikel ini pernah tayang di Bobo.id dengan judul, "Keren! Indonesia Dijadikan Negara ‘Trilingual’ Pertama di Dunia"