Bongkar Kepribadian Cowok Lewat Pelajaran yang Mereka Suka! Wajib Tahu

By None, Kamis, 23 Agustus 2018 | 12:33 WIB
()

Mereka bakalan ngungkapin pemikiran dan perasaan ke orang-orang yang deket sama mereka.

Biasanya, cowok penyuka seni tergolong orang yang humoris dan hangat. Mereka lebih senang mengungkapkan perasaan lewat perilaku ketimbang kata-kata. Hi-hi-hi. Romantis ya!

Sains

Siapa bilang cowok penyuka sains nerd? Selain punya pengetahuan yang luas dan cerdas, cowok penyuka pelajaran sains punya jiwa kepemimpinan tinggi.

Pelajaran sains yang tergolong sangat objektif ini yang bikin mereka cocok jadi pemimpin.

Sayangnya, mereka terlalu sibuk sama pikiran mereka sendiri dan jarang mikirin perasaan orang disekitarnya.

(Baca juga : 7 Pasang Ibu dan Anak Seleb Hollywood yang Punya Wajah Super Mirip!)

Bahasa

Lewat bahasa, kita bisa memahami pemikiran orang lain sekaligus menyampaikan gagasan kita.

Cowok penyuka bahasa termasuk orang yang suka menyampaikan gagasannya, baik lewat lisan maupun tulisan.

Jadi, jangan heran kalau ada dua tipe cowok penyuka bahasa. Mereka bisa masuk dalam kelompok kalem atau pun ceriwis.

Bahasa juga erat kaitannya dengan budaya, girls. Cowok penyuka bahasa juga suka mempelajari tentang budaya dan peka sama hal-hal di sekitarnya.