Mineral makeup memang lagi ngetren banget dan jadi salah satu produk makeup paling laris. Bukan tanpa alasan, ini karena mineral makeup digadang-gadang jauh lebih bagus daripada makeup pada umumnya. Tapi, apa benar? Lagipula, apa sih sebenarnya mineral makeup itu?
Yuk ketahui 6 hal lengkap tentang mineral makeup di bawah ini!
Baca Juga : 5 Rekomendasi Mineral Foundation yang Cocok untuk Semua Jenis Kulit
1. Cocok untuk kulit sensitif
Mineral makeup enggak bakalan gampang berubah karena reaksi apapun. Artinya, sangat bagus untuk kulit yang berjerawat, karena bisa mematikan perkembangbiakan bakteri dan bagus untuk kulit sensitif. Pokoknya, sangat cocok untuk segala jenis kulit, deh!
2. Enggak semua diproduksi sama
Jangan perlu terkecoh dengan label yang mengatakan '100% mineral' yang artinya ada mineral yang benar-benar asli, bukan terproduksi dari bahan-bahan yang seluruhnya mineral. Jadi, bisa aja di dalamnya ada mineral yang punya
3. Enggak semuanya bagus di kulit kita
Walaupun semuanya murni dan natural, bukan berarti bagus untuk semua kulit. Ada kandungan bernama bismuth oxychloride yang merupakan mineral murni dihapus karena ternyata memiliki reaksi negatif ke kulit beberapa orang! Jadi diperhatikan lagi. Bukan berarti mineral makeup benar-benar aman untuk kulit kita, nih.
4. Makeup lebih natural
Kita yang suka dengan tampilan natural bakalan suka dengan mineral makeup, tapi enggak buat kita yang suka makeup dengan coverage tinggi. Walaupun begitu, mineral makeup bakalan membaur dengan lembut ke kulit kita dan perlahan-lahan menyamarkan dan mengembalikan kulit wajah yang enggak merata.
5. Mineral makeup lebih kering