Di salah satu adegan Lee Yoo Bum (Lee Sang Yeob) menuduh Jae Chan nikung pacar Yoo Bum dan menaruh dendam masa lalu.
Kejadian itu diomongin di depan rekan kerja. Kerennya, Jae Chan cuma senyum. Mantap.
Peduli dan Baik Hati
Jae Chan bermimpi Hong Joo dan ibunya meninggal.
Ketika mimpinya mulai jadi kenyataan dengan sejumlah pertanda, ia dengan sekuat tenaga menghalau pertanda itu meskipun sempat dibilang gila sama Hong Joo karena aneh.
Baca Juga : Ini 10 OST Drama Korea yang Paling Sering Dicari! Ada Favoritmu?
Misterius
Ini yang bikin cewek suka penasaran sama cowok.
Dari semua sifat yang sabar, peduli, dan baik hati kayaknya harus ditambah satu sifat lagi. Misterius!
Dia enggak gampang ditebak dan ini yang paling ditunggu ketika Hong Joo dan Jae Chan jatuh cinta.(*)
(Kinanti Nuke)