Cewekbanget.id – Sebagaui salah satu aplikasi berkirim pesan yang tengah populer dan banyak digunakan, WhatsApp seakan tak pernah berhenti berinovasi dengan fitur-fitur baru yang membuat penggunanya semakin betah.
Mulai dari video call ramai-ramai, membalas WhatsApp Status dengan GIF atau file dokumen hingga menambah waktu durasi untuk hapus pesan.
Yang terbaru, WhatsApp akhirnya merilis sebuah fitur sticker.
Baca Juga : Bukan Pagi Hari, Ternyata ini Waktu yang Tepat Untuk Mandi
Tak hanya sticker biasa, tapi sticker itu bisa berbentuk wajah kamu sendiri lho!
Balas pesan semakin asyik nih! Lalu gimana caranya?
Melansir dari Grid.id berikut cara membuat sticker wajah sendiri untuk WhatsApp.
Baca Juga : 7 Manfaat Sabun Arang Kecilkan Pori-Pori Hingga Hilangkan Jerawat
- Pastikan kamu sudah memakai WhatsApp beta.
Kalau tidak kebagian di play store cari saja aplikasinya, banyak kok!
- Instal applikasi Personal Sticker For Whatsapp, bisa kamu dapatkan di website apkpure.com.
Buka saja dari google, ketik apkpure.
Lalu cari aplikasi personal sticker for whatsapp, install aplikasinya.
Baca Juga : Taurus dan 5 Zodiak Berikut Terkenal Paling Hemat, Ada Zodiakmu ?