Cewek juga bisa menggunakan lip balm di sekitar hidung dan menggosokkannya ke kutikula untuk melembapkannya dan menjaganya agar tetap bebas dari kekeringan.
Selain itu, lip balm juga dapat digunakan untuk merapikan alis yang tidak teratur.
Baca Juga : Cara Mengunci Smartphone Bisa Ungkap Kepribadianmu, Kamu yang Mana?
Bisa kedaluwarsa
Seperti semua produk kecantikan lainnya, lip balm pun memiliki tanggal kedaluwarsa.
Dan seperti produk lainnya, tidak aman bila menggunakan produk yang kedaluwarsa karena dapat membahayakan kulit tanpa disadari.
Segera buang, jika lip balm atau produk kecantikan lainnya sudah kedaluwarsa.
Bukankah lebih baik untuk aman dan menjaga agar kulit tetap sehat dan bersinar, bukan? (*)
Aritikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul, “Bibir Anda Butuh Pelembab? Ini 5 Hal yang Tidak Anda Ketahui tentang Lip Balm”
Source | : | intisari online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ngesti Sekar Dewi |
KOMENTAR