Cewekbanget.id – Penumpukan penumpang KRL Commuter Line terjadi di Stasiun Kranji sejak Jumat (14/12/2018) pagi tadi.
Hal tersebut diduga karena adanya kereta anjlok di jalur Jatinegara – Pasar Senen, sehingga enggak dapat dilalui oleh KA.
Terkait dengan adanya gangguan tersebut, banyak warganet mengeluh lewat media sosial Twitter.
Baca Juga : Intip Aksi Menawan Sonia Fergina di Ajang Miss Universe 2018!
Penumpang Merayap di Depan Kereta
Euforia kereta anjlok, parah sih ancur semua jadwal???? @CommuterLine pic.twitter.com/0GIQxYo20I
— Putri Yolanda (@yollaaaan) December 14, 2018
Menyebrang Lewat Kepala Kereta
Kereta anjlok nyebrang pun tak bisa, jadi nyebrang lewat kepala kereta -_-
— ɐpuɐnɾ ıʇɐʎɯıp pɐɯɥɐ (@HelloDimyati) December 14, 2018
Baca Juga : Dita Soedarjo dan Denny Sumargo Putus! Simak Faktanya Berikut!
Commuter Line Memberikan Penjelasan Lewat Twitter
Melalui akun resminya, pihak Commuter Line akhirnya memberikan penjelasan mengenai adanya gangguan kereta anjlok di jalur Jatinegara - Pasar Senen.
#InfoLintas Gangguan operasional rangkaian pada KA D1/11301 saat ini sudah teratasi, perjalanan normal kembali. https://t.co/xSBQcHOucc
— Info Commuter Line (@CommuterLine) December 14, 2018
KRL Masih Tertahan Setelah Adanya Penjelasan
yakin udah normal? saya naik dari cibitung jam 12.40, jam 14.10 belum masuk jatinegara. bohongin konsumen dilarang loh di UUPK☺️
— Sari Mumpuni (@perdanadianSM) December 14, 2018
Baca Juga : Ini 3 Kolaborasi Onew SHINee yang Paling Berkesan! Sudah Dengar?
Telat Masuk Kerja
Beberapa pengguna KRL Commuter Line mengungkap bahwa karena adanya gangguan kereta anjlok mereka terlambat masuk kerja.
Percuma aja sih udah ga gangguan lagi, guanya udah telat masuk kerja dan disuruh pulang lagi. Terima kasih commuter line telah membuat timesheet kerjaqu berkurang hehe
— bocah ngantuk???? (@yudhapks) December 14, 2018
(*)
KOMENTAR