Cewekbanget.id - Di dunia ini, ada orang yang lebih baik menggunakan tangan kanan dan ada juga yang lebih baik menggunak tangan kiri atau kidal.
Kalau dari segi jumlah, mereka yang menggunakan tangan kiri memang lebih sedikit jadi meskipun enggak jarang kita melihat orang yang kidal.
Dan ternyata, orang yang kidal lebih diuntungkan dalam pertandingan olahraga lho dibandingkan dengan orang yang menggunakan tangan kanan!
Ini dia alasan kenapa orang kidal lebih diuntungkan dalam pertandingan olahraga!
Baca Juga : Kanker Payudara Bisa Dicegah dengan 8 Makanan yang Mudah Didapat Ini!
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR