Cewekbanget.id - Banyak orang mempercayai zodiak berpengaruh dengan karakter dari seseorang.
Setidaknya ada 12 zodiak yang kita ketahui selama ini.
Penasaran bagaimana 6 ranking teratas sebagai zodiak yang punya sifat paling baik? Yuk cari tahu!
Baca Juga : Intip 6 Quotes Inspiratif Ini Biar Makin Semangat Buat Meraih Impian!
Libra
Libra adalah orang-orang yang pengin banget buat bisa kamu jadikan teman. Mereka ini paling benci perkelahian dan memilih untuk menghindar dari setiap perselisihan.
Dalam banyak kasus, mereka rela mengorbankan kepentingan mereka sendiri untuk menjaga perdamaian.
Baca Juga : Digosipkan Pacaran, Hyun Bin dan Son Ye Jin Terciduk Belanja Bareng!
Baca Juga : 3 Fakta Drama ‘He Is Psychometric’ yang Dibintangi Jinyoung ‘GOT7’!
Pisces
Orang-orang berzodiak Pisces ini benci berkelahi dan enggak suka buat membicarakan orang di belakang.
Pisces kemungkinan akan memilih untuk berbalik arah jika ada orang yang mencoba untuk memulai perkelahian dengan mereka.
Taurus
Taurus biasanya sangat sabar dan peka terhadap perasaan orang lain. Mereka juga cenderung cukup murah hati dan mau berbagi dengan orang lain.
Tapi, Taurus bukanlah orang penurut yang bakal diam saja kalau kalian mulai macam-macam dan bertindak terlalu jauh pada mereka.
Aquarius
Aquarius adalah orang yang ramah dan paling baik yang pernah kamu kenal. Tapi bisa saja mereka bakal memperlakukanmu dengan enggak baik kalau kamu juga memperlakukan mereka dengan cara yang sama.
Aquarius enggak akan ragu untuk bertindak jika mereka merasa diperlakukan enggak baik oleh orang lain.
Baca Juga : Ini Bukti Marion Jola dan Julian Jacob Sudah Lama Pacaran! Sweet!
Baca Juga : DIY Masker ala Meghan Markle Biar Wajah Flawless Setiap Hari!
Kadang-kadang, kamu bakal bertemu dengan orang-orang Sagittarius yang cenderung enggak sabaran. Tapi sebenarnya mereka sangat benci melihat ketidakadilan di depan mata.
Sagittarius biasanya akan berpaling dari perkelahian daripada terlibat dalam perilaku yang mereka yakini salah.
Orang-orang berzodiak Gemini biasanya selalu memberi kesan kalau mereka ramah dan baik. Enggak salah sih, tapi mereka juga punya sisi lain, yaitu bergosip menjadi 'bakat' mereka.
Percaya atau enggak, apa kalian pemilik salah satu zodiak tersebut? (*)
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR