Sabar adalah hal yang bisa kamu lakukan saat ini. Dengan PDKT ke semua cowok yang kamu mau enggak bikin kamu bisa cepat dapat pacar.
Lebih baik kamu fokus sama satu cowok yang benar-benar bisa bikin kamu nyaman.
Baca Juga : Negara yang Cocok Dikunjungi Masing-masing Zodiak. Ada Favoritmu?
Cancer
Gebetan tiba-tiba bikin kau bete nih karena dia mulai bersikap seakan kalian sudah pacaran.
Padahal dia nembak saja belum, dan kamu butuh kepastian akan hal itu.
Sebaiknya kamu bicarakan dengan serius deh sama dia, tanyakan hubungan yang lagi kalian jalani ini apa namanya?
Leo
Kamu bingung menentukan pilihan cowok mana yang kamu suka, dan mana yang kamu butuhkan.
Keduanya bisa membuatmu bahagia, tapi pasti ada salah satu yang paling bikin kamu nyaman!
Virgo
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR