Enggak jarang, ikan mujair juga mengonsumsi kotoran itik atau babi.
Padahal dalam kotoran terdapat mikroba jahat seperti salmonella yang bisa mengganggu fungsi tubuh kita.
Bisa memicu kanker
Enggak mendapat perawatan yang tepat membuat ikan mujair memiliki kandungan dioxin yang tinggi.
Dioxin sendiri adalah racun kimiawi yang bersifat karsinogen dan dapat memicu kanker.
Sekali dioxin masuk ke tubuh kita, butuh waktu 7 hingga 11 tahun untuk benar-benar bersih dari tubuh.
Mulai sekarang berhati-hati ketika mengonsumsi ikan mujair dan ikan lainnya yuk, girls!
Bersihkan dengan baik dan olah dengan cara yang tepat.
Jangan berlebihan juga dalam mengonsumsi ikan tersebut, girls!
(*)
Baca Juga : Jangan Kirim 5 Chat Ini ke Dosen Pembimbing Skripsi. Bisa Enggak Lulus!
Penulis | : | Kinanti Nuke Mahardini |
Editor | : | Kinanti Nuke Mahardini |
KOMENTAR