Libra & Cancer
Cancer butuh koneksi emosional, sedangkan Libra butuh koneksi secara mental. Dengan kata lain, mereka enggak nyambung!
Akhirnya, Cancer yang moody bakalan dibenci Libra yang suka keharmonisan. Sebaliknya, Cancer bakalan membenci Libra yang terlihat enggak peduli saat Cancer lagi moody!
Scorpio & Scorpio
Siapa bilang berzodiak sama pasti bakalan akur?
Walaupun sama-sama bisa saling mengerti satu sama lain, Scorpio bakalan bisa saling enggak memercayai satu sama lain, karena mereka sama-sama misterius dan suka menjaga rahasia.
Makanya, enggak heran kalau akhirnya mereka gampang berantem karena enggak saling percaya dan minta dipercayai!
(*)
Baca Juga : Enggak Punya Nyali, 3 Zodiak Ini Pandai Membohongi Perasaannya Sendiri
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR