Cewekbanget.ID - Girls, apakah telapak tangan kamu mudah berkeringat?
Kalau iya, mungkin kita merasa cukup terganggu karena kalau tiba-tiba kita harus berjabat tangan sama orang lain, maka kita jadi ragu karena tidak enak telapak tangan kita basah.
Selain itu juga kita akan kesulitan dalam melakukan aktivitas sehari-hari karena telapak tangan basah.
Baca Juga : Sering Berkeringat? Miliki 5 Produk Kecantikan Lokal Antikeringat ini!
Tapi jangan bingung dan jadi insecure, karena sebenarnya telapak tangan yang basah itu bisa kita atasi!
Salah satu caranya adalah dengan menggunakan cuka apel!
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Source | : | hellosehat.com |
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR