Kedua, menghapus makeup dengan makeup remover wipes malah membalikkan makeup tersebut lebih masuk ke pori-pori kita, karena kita melakukan gerakan menggeser-geser makeup remover wipes di atas kulit.
Ketiga, gerakan menggeser-geser di atas kulit itu bakalan mempercepat penuaan dini, membuat kulit iritasi, dan membuat kulit jadi enggak kenyal lagi!
Daripada kita dapatkan seluruh masalah kulit ini hanya karena pengin menghapus makeup pakai makeup remover wipes, lebih baik cari makeup remover lainnya aja, deh!
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR