Warna Hitam
Ini adalah tingkatan ekstrem dari dahak warna cokelat.
Jadi buat perokok berat, warna dahak mereka bisa jadi hitam setelah awalnya cokelat.
Nah buat yang bukan perokok, warna dahak hitam terjadi karena infeksi jamur Exophiala dermatitidis yang mengenai pernapasan.
Atau bisa juga jamur pneumoconiosis yang menyerang paru-paru.
Warna Merah atau Merah Muda
Kalau warna dahaknya seperti ini, maka jelas kalau di saluran napas kita ada pendarahan.
Penyakit yang bisa menyebabkan dahak kita berwarna merah atau merah muda adalah karena pneumonia hingga TBC yang disebabkan infeksi bakteri.
Atau bisa juga karena penyumbatan di pembuluh darah paru-paru kita.
Itu dia beberapa penjelasan soal warna dahak manusia. Kalau kita masih kurang yakin dengan warna dahak yang kita miliki, maka sebaiknya segera periksa ke dokter yaa, girls!
(*)
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR