Cewekbanget.id - Saat ini, beberapa wilayah di Indonesia sudah mulai memasuki musim hujan.
Hujan jadi sering turun di pagi hari, siang menjelang sore, atau malam hari.
Beberapa waktu lalu, BMKG memang telah mengabarkan jika musim hujan di Indonesia mundur enggak sesuai musim hujan tahun-tahun sebelumnya.
Karena saat ini udah memasuki musim hujan, kita juga harus mulai buat waspada dengan penyakit yang mengintai.
Di musim hujan ini, penyakit apa aja nih yang harus diwaspadai?
Baca Juga: 3 Pasangan Zodiak yang Suka Putus-Nyambung. Cepat Putus, Cepat Balikan
Influenza
Penyakit yang paling sering muncul saat musim hujan adalah influenza atau flu yang disebabkan dari virus Influenza tipe A, B , atau C.
Virus ini bisa menyebar dengan mudah melalui bersin atau batuk.
Selain itu, mereka yang terserang influenza biasanya juga terserang demam.
Jadi, tetap jaga pola makanmu ya, girls. Enggak cuma pola makan, tapi juga harus kamu perhatikan untuk olahraga rutin, ya.
Baca Juga: 5 Hadiah Anniversary dari Masa ke Masa. Cowok Kamu Pernah Kasih yang Mana?
Cara Mengetahui Personal Color Agar Lebih Percaya Diri Bersama Wardah, Cuma di Cosmetic Day 2024!
Source | : | hellosehat |
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR