CewekBanget.ID - Usai Lebaran, angka kasus positif virus corona (COVID-19) di Indonesia diprediksi bakal mengalami peningkatan.
Dilansir dari Grid Health pada Minggu (24/5/2020), Pakar Kesehatan Masyarakat dan Ahli Epidemiologi Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Airlangga, Windhu Purnomo, adalah yang menyampaikan langsung hal tersebut.
Ada beberapa hal yang dapat menjadi penyebab lonjakan laporan kasus postif COVID-19 itu.
Baca Juga: #HadapiCorona, Epidemiolog Ingatkan Buat Waspada dengan Lonjakan Kasus Positif
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR