CewekBanget.ID - Kita tentunya pernah merasakan nyeri di kepala.
Mungkin ada pula yang cukup sering mengalami kepala yang terasa sakit, dengan gejala awal dan jenis sakit kepala yang berbeda-beda, mulai dari sakit kepala cepalghia hingga vertigo.
Namun masih banyak nih, yang belum tahu perbedaan antara sakit kepala (cepalghia) dengan vertigo karena sama-sama melanda bagian kepala, padahal penanganan dan pengobatannya bakal berbeda.
Kira-kira apa yang membedakannya, ya?
Baca Juga: 5 Tanda Sakit Kepala yang Menunjukkan Gejala Penyakit Berbahaya. Waspada!
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR