3. Setelah memijat, kita bisa meninggalkan sebentar masker pala dan susu di kulit kita, sekitar 5 menit, sebelum dibilas dengan air hangat dan dibilas terakhir menggunakan air dingin.
4. Terakhir, jangan lupa untuk memakai toner dan pelembap, ya!
Masker pala dan susu ini cuma boleh dipakai seminggu sekali, karena punya kandungan mengeksfoliasi di dalamnya.
(*)
Baca Juga: Mengejukan! Yuk Bikin DIY Masker Ragi yang Bisa Hilangkan Jerawat!
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR