CewekBanget.ID - Pori-pori besar buat sebagian orang mungkin memang bikin enggak nyaman.
Karena saat kita mengaplikasikan makeup, kita sedikit merasa wajah kita menjadi kasar.
Nah, ada beberapa cara yang bisa membantu kita mengecilkan pori-pori lho.
Baca Juga: 4 Tips Mix and Match Oversized T-shirt yang Bikin Penampilan Makin Kece!
Tentu saja dengan cara yang natural dan alami. Seperti apa? Yuk cari tahu!
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | None |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR