Scorpio
Sifat paling menonjol dari Scorpio adalah misterius, tertutup, dan sulit buat dipahami.
Sama kayak INFJ yaitu mereka juga dianggap sulit buat dipahami.
Sagittarius
Sagittarius dan ENFJ kayaknya akan sama-sama cocok karena keduanya sama-sama bisa memberikan rasa nyaman dan motivasi untuk orang lain.
Kadang mereka juga menunjukkan sisi kepemimpinan yang bisa menginspirasi orang di sekitarnya.
Baca Juga: Susah Move On, 4 Zodiak Ini Rentan Balikan Lagi Ke Mantannya!
Capricorn
Untuk beberapa saat, Capricorn bisa berubah menjadi sosok yang serius, disiplin, dan ambisius pada sesuatu hal.
Ia selalu punya motivasi atau dorongan buat segera mendapatkan hasilnya, sama kayak INTJ yang dikenal sebagai orang yang punya standar tentang apa yang pengin ia capai.
Baik Capricorn maupun INTJ sama-sama punya jiwa kompetitif dan lebih melakukan apapun sendiri.
(*)
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR