Di sisi lain sambal ternyata bermanfaat bagi kesehatan.
Perpaduan cabai dan tomat dalam sambal mengandung tinggi vitamin C dan A.
Vitamin C pada sambal dapat meningkatkan proses metabolisme dalam tubuh, mempercepat penyembuhan luka, dan memaksimalkan penyerapan zat besi.
Sementara, vitamin A mempunyai sifat antiradang dan anti penuaan yang dapat melindungi DNA tetap sehat.
(*)
Baca Juga: 4 Hal yang Harus Diperhatikan Biar Kuku Enggak Rusak Saat Memakai Kuteks
Artikel ini sudah tayang di Nakita.id dengan judul Terlanjur Buat Banyak Sambal Ulek Lalu Takut Kebuang? Ini Cara Menyimpannya Agar Tahan Lama
Penulis | : | None |
Editor | : | Kinanti Nuke Mahardini |
KOMENTAR