Putri meminta lamaran serius
Tapi enggak lama kemudian, Putri melepas cincin yang dipasang Njep sampai bikin Njep bingung dan menanyakan kenapa cincinya dilepas.
Ternyata Putri melepas cincin itu karena cincin itu milik saudaranya.
Di akhir kejadian ini Putri mengisyaratkan kalau dia berharap nantinya akan ada lamaran serius dari Njep.
Baca Juga: Seperti Rizky Febian & Putri Delina, Ini yang Harus Dilakukan Jika Orang Tua Kita Menikah Lagi!
Semoga lamaran Njep buat Putri yang serius bisa segera terwujud ya!
kamu bisa lihat video lamaran Njp selengkapnya disini
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR