Jalur KIP
Hal ini juga berlaku untuk peserta lolos SNMPTN dengan KIP Kuliah.
PTN akan melakukan verifikasi data ekonomi, dengan mengunjungi langsung rumah calon mahasiswa.
Jika ternyata enggak sesuai dengan yang disyaratkan, status penerimaan akan dihapus.
Baca Juga: Masuk PTN Jalur Belakang Jadi Ramai di Twitter, Kemendikbud Angkat Bicara
Perlu diingat ya girls, peserta yang sudah lulus jalur SNMPTN 2021 enggak bisa mendaftar Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN)
Apabila peserta SNMPTN dinyatakan enggak lulus sistem verifikasi lanjutan dari PTN masing-masing, maka jalan yang bisa ditempuh adalah mengikuti seleksi mandiri PTN.
Girls, bagi yang dinyatakan lolos SNMPTN 2021, pastikan untuk selalu memperatikan syarat, ketentuan, hingga jadwal registrasi ulang PTN masing-masing ya!
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR