Jadi kita harus menambah wawasan kita semaksimal mungkin, salah satunya dengan join Win Your Future (WYF) yang diadakan oleh Universitas Mulya.
Fyi, ini adalah kegiatan tahunan yang bisa menantang anak muda Indonesia untuk bisa menyampaikan ide soal bisnis dan teknologi terkini.
Serta bisa mengasah kreativitas kita yang juga inovatif!
Baca Juga: Rancangan Istana Negara di Ibu Kota Baru Tuai Kontroversi Karena Dibuat oleh Pematung
Siapa Saja yang Bisa Berpartisipasi?
Event ini membuka kesempatan bagi siswa/i tingkat SMA/sederajat dan juga mahasiswa tingkat Sarjana dari seluruh perguruan tinggi di Indonesia lho!
Kita bisa memilih salah satu ide bisnis dari enam kategori yang dikompetisikan, yaitu ada AgriTech, EduTech, EnergyTech, FinTech, MedTech, dan TourismTech.
Ide bisnis bisa disampaikan dari 20 Maret hingga 27 April 2021.
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR