CewekBanget.ID - Nama Citragama Prameswari atau yang lebih dikenal dengan nama Memes Prameswari dikenal publik sebagai seorang penyanyi.
Cewek kelahiran 1996 ini juga menjadi pesinden, yang pernah mengisi acara Opera Van Java hingga Tukul Arwana One Man Show.
Nama Memes Prameswari semakin hangat diperbincangkan setelah dirinya dijodoh-jodohkan untuk jadian dengan Billy Syahputra.
Baca Juga: Intip Gaya Simpel Amanda Manopo Bawa Tas Hermes Seharga Ratusan Juta Rupiah!
Bukan hanya suaranya, penampilan Memes Prameswari pun sukses curi perhatian publik, lho!
Salah satunya adalah penampilan Memes Prameswari kenakan kebaya, yang juga sering Memes kenakan saat jadi pesinden di berbagai acara TV.
Yuk kita intip penampilan Memes Prameswari, penyanyi yang sempat dijodohkan dengan Billy Syahputra, saat tampil dengan kebaya!
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR