Untuk biaya transaksi selain menggunakan ATM Link masih sama seperti ketetapan awal.
Biaya cek saldo sebesar Rp 4000, biaya transfer Rp 6000, sedang biaya tarik tunai lebih mahal yakni Rp 7500.
Baca Juga: Dikenal Kaya Raya, Ternyata Segini Isi ATM Verrel Bramasta!
Salah satu alasan pemberlakuan aturan tarif baru tersebut, agar masyarakat juga bisa menerapkan budaya cashless dan memanfaatkan transaksi melalui perbankan digital, seperti mobile banking.
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR