CewekBanget.ID - Meski kita dianjurkan untuk mengurangi interaksi fisik dengan orang lain di ruang publik selama pandemi, ini mungkin agak sulit dilakukan kalau kita tinggal di rumah kos.
Apa lagi kalau kita masih harus berbagi kamar mandi dengan sesama penghuni kos yang lain.
Untuk mencegah hal-hal yang enggak diinginkan akibat pandemi COVID-19, ingat sejumlah tips ini ketika hendak memakai kamar mandi bersama di tempat kos!
Baca Juga: Sherina Munaf Positif COVID-19, Padahal Sebulan Full di Rumah
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Salsabila Putri Pertiwi |
KOMENTAR