CewekBanget.ID - #Girls4theFuture, apa cita-cita kita untuk masa depan?
Mungkin kita bercita-cita pengin menekuni profesi atau pekerjaan yang kerap dianggap sebagai pekerjaan khusus cowok.
Duh, padahal pekerjaan atau profesi apapun enggak punya gender dan sebetulnya selalu membuka peluang bagi siapa saja untuk menjadi pelakunya, lho!
Kayak 5 profesi berikut ini, yang bisa banget dilakukan oleh #Girls4theFuture.
Baca Juga: #Girls4theFuture, 4 Alasan Orang Asing Sulit Belajar Bahasa Indonesia!
Sopir atau Driver
Anggapan bahwa pekerjaan sebagai sopir cuma bisa dilakukan oleh laki-laki itu sudah basi, deh!
Faktanya, saat ini enggak sedikit cewek bekerja sebagai sopir angkutan umum, misalnya pada moda transportasi TransJakarta atau sebagai driver transportasi online.
Selama kita mampu mengemudi dengan baik sesuai kriteria dan taat aturan berlalulintas, baik cewek maupun cowok sama-sama berkesempatan menekuni profesi ini.
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Salsabila Putri Pertiwi |
KOMENTAR