Baca Juga: Akhirnya Gisela Cindy Berstatus Permanent Resident di Kanada!
Agy menambahkan kalau dilihat dari timeline, dia akan merilis video klip bulan ini lalu satu lagu baru yang juga akan menyusul untuk dirilis.
Kita nantikan dan doakan saja ya girls, semoga semua prosesnya dilancarkan!
Sebagian besar proses pembuatan lagu Adinda juga dilakukan secara virtual supaya tetap aman.
"Kalau pandemi waktunya dibatesin, karena gue di rumah orang juga ngerjainnya jadi enggak enak kalau kelamaan.
Kalau offline kita kan lebih bebas. Bisa ngerjain dari siang, enggak perlu protokol-protokol," jawab Abbydzar ketika ditanya soal perbedaan bikin lagu sebelum dan saat pandemi.
Abbydzar menceritakan kalau lagu Adinda dia buat saat malam takbiran lebaran tahun lalu.
"Ingat banget gue nulis lagu ini malam takbiran tahun kemarin, paling kurang dari sejam udah jadi lagunya," ungkap Abbydzar.
Penulis | : | Novita Caesaria |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR