Lukisan-lukisan Raden Saleh
Raden Saleh belajar mendalami pelukisan hewan yang dipertemukan dengan sifat agresif manusia.
Melukis kehidupan satwa di padang pasir juga jadi salah satu ilham yg keluar selama tinggal di Aljazair selama beberapa bulan pada tahun 1846.
Hingga Raden Saleh semasa jayanya sempat menciptakan lukisan bertema penangkapan Pangeran Diponegoro.
Baca Juga: Pembelajaran Tatap Muka Masih Terbatas, Ini 4 Tips Belajar dari Rumah Biar Makin Optimal! (Part 1)
Lukisan ini jadi benar-benar kuat karena sejarahnya, terlebih kepercayaan Raden Saleh yang enggak menyukai penindasan serta mempercayai idealisme kebebasan dan kemerdekaan.
Lukisan ini juga yang menjadi highlight dari cerita film Mencuri Raden Saleh.
Sebuah lukisan agung yang tak ternilai harganya, dan menyimpan sejarah panjang kemerdekaan, jadi objek pencurian besar-besaran segerombolan pemuda.
Jadi makin penasaran dengan film Mencuri Raden Saleh kan girls, tunggu tanggal perilisannya ya!
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR