"Nah itulah beratnya public figure, tokoh masyarakat, mereka itu dianggap sempurna," ungkapnya.
Ketika masyarakat menganggap public figure adalah orang yang sempurna, maka masyarakat akan menaruh harapan bahkan menjadikannya sebagai inspirasi.
Baca Juga: Selain Lucas, 5 Seleb Korea Ini Juga Kena Skandal Pelecehan Seksual!
"Ketika seseorang mendapat dukungan, kekaguman, sorotan, dari publik entah karena prestasinya, atau tindakan yang bernilai ini akan membuat masyarakat mendukung.
Namun ketika sisi lain yang menunjukkan perilaku tidak baik muncul, disitu akan terjadi cancel culture," tutup Dr. Firman Kurniawan.
Artikel Ini Sudah Tayang di Parapuan.co dengan Judul, "Mengapa Public Figure Kerap Mengalami Cancel Culture? Ini Kata Pakar."
(*)
Source | : | Parapuan.co |
Penulis | : | None |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR