Rajin skincare-an sampai detik terakhir!
Undangan event biasanya datang paling singkat seminggu sebelum hari H.
Bahkan ada yang sudah mengundang atau info akan bikin acara dari jauh hari, misalnya sampai 1 atau 2 bulan sebelum acara.
Nah, ketika kita dapat info akan ada acara seperti ini, mulai deh jangan ragu untuk rajin skincare-an.
Look wajah yang flawless itu kuncinya adalah kulit yang sehat, girls.
Untuk mendapatkan kulit yang sehat, tentunya harus rutin skincare-an.
Baca Juga: Pori-pori Besar Teratasi, Jalani 4 Perawatan Simpel Ini di Rumah!
Tentukan skincare yang cocok untuk kita itu apa, kalau memang termasuk cewek yang malas skincare-an maka kita bisa rutin pakai base skincare saja.
Seperti pembersih muka, toner, dan pelembap.
Ini enggak ribet kok, dilakukan saat pagi hari setelah mandi dan malam hari sebelum tidur juga sudah cukup.
Bahkan untuk waktu hanya dalam seminggu saja, kulit wajah pasti sudah menunjukkan hasilnya.
Untuk hasil maksimal, coba tambahkan serum ke dalam rangkaian skincare routine kita.
Bisa coba serum dari ElsheSkin yang saat ini ada 8 rangkaian spesial yang bisa kita pilih.
Masing-masing serum punya keunggulan tersendiri. Ada Hydracare Calming Serum untuk menenangkan kulit sensitif, Bakuchiol Revitalizing Seum yang aman digunakan remaja mulai usia 14 tahun, lalu Daily Boost Antioxidan Serum yang melindungi kulit dari radikal bebas. Ketika serum ini adalah produk terbaru mereka.
Selanjutnya ada Acne Care Serum, Radiant Supple Serum, Radiant Skin Serum, Retinol Rejuvenating Night Serum, dan Smoothing Serum yang memiliki kemasan terbaru dari ElsheSkin.
Jadi sesuaikan kebutuhan kulit kita yaa, girls kalau mau pakai skincare!
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR