Spider-Man: No Way Home film terlaris 2021
Variety mencatat kalau Spider-Man: No Way Home jadi film terlaris di tahun ini.
Pendapatan secara global yang diterima oleh Spider-Man: No Way Home adalah 11,1 triliun rupiah.
Spider-Man: No Way Home juga telah berhasil mengalahkan film The Battle at Lake Changjin.
Salah satu perjuangan Tom Holland nih, kesusahan dan memar gara-gara pose tangan Spidey tapi filmnya sukses besar!
(*)
Baca Juga: Cinlok, 3 Aktor Spider-Man Ini Pacaran Beneran dengan Lawan Mainnya!
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR