Nyanyi atau berakting?
Tapi kalau diharuskan memilih antara menyanyi dan berakting, Novia akan pilih yang mana nih?
"Ya pasti nyanyi dong, karena setiap hari pasti aku bakalan nyanyi.
Otomatis, walaupun enggak satu lagu full tapi ada aja yang dinyanyiin," pungkas Novia.
Masih banyak fakta menarik lainnya dari Novia Bachmid, jangan lewatkan video lengkapnya di sini!
Baca Juga: Mengidolakan Alffy Rev Sejak Lama, Novia Bachmid Bangga Bergabung di Wonderland Indonesia
(*)
Penulis | : | Novita Caesaria |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR