CewekBanget.ID - Kita pernah ketiduran saat sedang memakai sheet mask enggak nih, girls?
Pakai sheet mask memang rasanya nyaman banget sampai kita enggan melepaskannya dari wajah kita.
Sensasi sejuk dan menyegarkan dari sheet mask mungkin bikin kita terlena dan memilih untuk tidur tanpa melepaskannya.
Tapi sebetulnya, hal ini bisa membahayakan kulit wajah kita, lho!
Penggunaan Sheet Mask
Sebetulnya enggak salah, sheet mask memang seharusnya digunakan pada malam hari sebelum tidur.
Hal ini dianjurkan oleh para ahli.
Pasalnya, di malam hari ketika tidur, reparasi kulit bekerja lebih maksimal.
Jadi penggunaan sheet mask di malam hari dapat memperlancar penetrasi dari bahan aktif dan moisturizer pada kulit.
Baca Juga: Cek Review Masker Mediheal Teatree Care Solution di Kulit Kemerahan!
Dampak Terlalu Lama Memakai Sheet Mask
Meski bermanfaat, kita enggak boleh memakai sheet mask terlalu lama.
Source | : | WebMD |
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Salsabila Putri Pertiwi |
KOMENTAR