Ini 4 Rekomendasi Liptint Murah, Pigmented, dan Long Lasting!

Monika Perangin - Sabtu, 13 Agustus 2022 | 16:30
 
ilustrasi menggunakan liptint
tribunshopping.com

ilustrasi menggunakan liptint

CewekBanget.ID -Liptint saat cocok buat kita yang suka pengin pakailip makeup, tapi enggak pengin terlihat tebal.

Alias,liptintpunya kekuatan untuk membuat tampilan bibir kita terlihat natural meskipun pakai riasan.

Selain itu,liptint juga punya tesktur yang ringan dan bisa melembapkan bibir kita.

Makanya, banyak sekali orang yang suka menggunakanliptint untukmakeup ataubase makeup kita.

Nah, CewekBanget akan merekomendasikan beberapaliptint bagus yang wajib banget untuk kita coba, nih.

Enggak main-main, rekomendasiliptint yang akan disuguhkan murah merah,pigmented,dan tahan lama.

Rekomendasiliptintini bakal cocok banget buat bibir kering yang butuh nutrisi sepanjang hari.

Penasaran apa saja sih rekomendasiliptint dari CewekBanget?

Yuk simak di sini!

Baca Juga: Kepoin Rollover Reaction DEWDROP! Lip Tint, Cocok Buat Cewek Aktif!

YOU Cloud Touch Fixing Lip Tint - Rp 93.000

YOU Cloud Touch Fixing Lip Tint
Doc: CewekBanget.ID/Monika Perangin

YOU Cloud Touch Fixing Lip Tint

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest