Foto pertama menampilkan Sehun mengenakan kemeja ungu muda bermotif garis-garis.
Kemeja tersebut semakin kece dengan dilengkapi luaran bermotif bunga di bagian lengannya.
Cowok bumi
Sedangkan pada foto kedua, Sehun terlihat dengan outfit serba coklat.
Ia berpose seolah sedang bermain komputer dan mulut yang sedang makan sesuatu.
Pada penampilannya kali ini Sehun terlihat gemas banget ya.
Sehun mengenakan outfit serba coklat yang mengingatkan kita dengan cowok bumi ya. He he
Baca Juga: Bikin Pangling, Nayeon TWICE Pakai Poni di Cover Majalah Dazed Korea
Nah pada kolase foto terakhir menampilkan Sehun dengan konsep foto black & white nih.
Sehun terlihat kece banget dengan outfit-nya kali ini.
Ia mengenakan blazer panjang dan kemeja yang dilengkapi dengan vest kotak-kotak.
Penulis | : | Adinda Efrilla |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR