CewekBanget.ID - Kasus cacar monyet sudah mulai masuk ke Indonesia, tepatnya di Jakarta.
Melansir dari laman Kompas.com, penyakit cacar monyet ini pertama kali menyerang seorang laki-laki.
Hal ini juga sudah dikonfirmasi oleh Kementrian Kesehatan (Kemenkes) tentang temuan kasus cacar monyet pertama.
Melalui konferensi pers video pada Sabti (20/8) lalu, juru bicara Kemenkes, Syahril mengumumkan bahwa kasus pertama dari pasien cacar monyet ini memiliki riwayr perjalanan ke luar negeri.
"Pasien ada yang satu terkonfirmasi dari DKI Jakarta, seorang lelaki 27 tahun," ujar Juru Bicara Kemenkes Syahril.
Pasien cacar monyet pertama ini ternyata sudah mengalami gegala seperti demam pada 14 agustus 2022 lalu.
Enggak cuma itu saja, pasien juga mengalami pembesaran kelenjar limfe dan muncul bercak cacar di tubuhnya.
Syahril merenangkan, "Ada cacarnya muka, telapak tangan, kaki dan sebagian alat genitalia (atau organ seksual)."
Ini dia awal mula penemuan kasus cacar monyet di Jakarya oleh petugas kesehatan!
Baca Juga: Suspek Cacar Monyet Ditemukan di Jawa Tengah, Masyarakat Diminta Waspada
Awal temuan kasus
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Monika Perangin |
KOMENTAR