CewekBanget.ID - Kabar mengenai seleb Korea yang akan wajib militer tentunya selalu bikin sedih para fans ya.
Sebab jika seleb Korea favorit kita menjalani wajib militer, itu artinya kita enggak akan melihatnya di layar kaca dalam beberapa tahun.
Tentunya hal terbaik yang ditunggu selanjutnya adalah ketika para seleb Korea favorit kita selesai wajib militer.
Sayangnya, akhir tahun ini ada beberapa seleb Korea yang akan mendaftar wajib militer nih girls.
Kira-kira ada siapa saja ya? Simak artikel ini sampai habis!
1. Song Kang
Aktor yang lahir pada 23 April 1994 ini sudah siap menjalani waktunya di militer nih.
Sejak debut pada tahun 2017 dalam drama berjudul The Liar and His Lover, ia menjadi salah satu aktor paling populer di industri ini.
Baca Juga: Viral Video Chanyeol EXO Bebas Tugas Wajib Militer, Ini Faktanya!
Song Kang juga populer dalam beberapa drama, seperti Love Alarm, Sweet Home, dan Nevertheless.
2. Nam Joo Hyuk
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Source | : | Soompi |
Penulis | : | Adinda Efrilla |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR