CewekBanget.ID - Siapa nih yang nungguin info tentang drama Korea Cha Eunwoo ASTRO?
Yup, beberapa waktu terakhir sering kita dengar nih tentang info project drama Korea yang akan dibintangi oleh Cha Eunwoo ASTRO.
Kalau itu info tentang drama Korea Island, ada tambahan lagi nih yang akan dibintangi oleh Cha Eunwoo ASTRO.
Salah satunya adalah drama Korea berjudul A Good Day to Be a Dog.
Drama Korea A Good Day to Be a Dog ini berdasarkan cerita webtoon yang diangkat ke layar kaca.
Penasaran? Selengkapnya, kepoin yuk!
Tentang drama Korea A Good Day to Be a Dog
Drama Korea satu ini diadaptasi dari webtoon dengan judul yang sama.
Bergenre roman fantasi tentang seorang cewek yang dikutuk untuk berubah menjadi seekor anjing setiap kali dia mencium seorang cowok.
Namun, satu-satunya orang yang dapat membatalkan kutukannya adalah cowok yang takut pada anjing karena peristiwa traumatis yang enggak dapat diingatnya lagi.
Nah lho, apa yang bakal terjadi setelahnya?
Baca Juga: Kepoin Info Drama Korea Cha Eunwoo ASTRO Terbaru, Si Pemutus Kutukan yang Takut Anjing!
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR