Enggak Masalah, Cewek yang Nembak Duluan Punya Keunggulan Ini!

Salsabila Putri Pertiwi - Rabu, 05 Oktober 2022 | 23:42
 
Drama The Liar and His Lover
Foto : netflix.com

Drama The Liar and His Lover

CewekBanget.ID -Girls,zaman sekarang kita enggak perlu selalu jadi pihak yang nunggu ditembak, lho.

Anggapan bahwa cewek cuma bisa pasif dan menunggu seseorang untuk memintanya menjadi pacar sudah enggak berlaku lagi.

Kalau memang kita naksir seseorang dan sudah memantapkan hati,make a move!

Faktanya, cewek juga boleh banget kalau mau'nembak' duluan.

Cewek yang berani nembak gebetan duluan punya sejumlah keunggulan berikut ini.

Hayo, apa saja ya?

Terbuka terhadap Perasaannya

Hal baik dari cewek yang berani nembak duluan adalah kesadaran dirinya atas perasaan yang dimiliki setiap manusia.

Ketika sudah terbuka akan hal tersebut, kita jadi siap untuk menghadapi perasaan itu, apa pun konsekuensinya.

Cewek yang berani nembak gebetan bisa menghargai perasaan diri sendiri, sekaligus menghargai perasaan orang lain, termasuk sidoiyang mungkin akan meminta waktu untuk mempertimbangkan pernyataan kita atau malah menolaknya.

Keberanian dan keterbukaan itu bikin kitacenderung berlapang dada dan mencoba untuk paham ketika orang yang ditembak belum mau melanjutkan hubungan.

Source : Thought Catalog

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest