CewekBanget.ID - Peliharaan kita harus minum vitamin kucing supaya asupan nutrisi hariannya terpenuhi.
Ada berbagai nutrisi yang wajib dikonsumsi oleh kucing untuk menjaga kesehatan badan dan bulu, salah satunya dengan mengonsumsi vitamin kucing.
Vitamin kucing adalah asupan yang terkesan sangat sepele, tapi ternyata sangat dibutuhkan, lho.
Pasalnya, kucing membutuhkan vitamin A, C, B1, B2, B3, B12, D, dan E agar sehat dan gembul.
Untuk itu, CewekBanget bakal merekomendasikan beberapa vitamin kucing yang bisa kita coba!
Virbac Nutri-plus Gel - Rp 130.000
Rekomendasi vitamin kucing pertama datang dari Virbac Nutri-plus Gel.
Untuk pencinta kucing, Virbac Nutri-plus Gel bukanlah hal yang asing lagi ya.
Virbac Nutri-plus Gel bisa membantu kita untuk meningkatkan nafsu makan kucing dan memelihara kesehatan bulu.
Enggak cuma itu, multivitamin ini juga dipercaya akan menjaga kesehatan kulit kucing kita.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Makanan Kering Kucing yang Sehat dan Bergizi!
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Monika Perangin |
KOMENTAR