Elemen api kerap kali dikaitkan dengan musim panas ketika cuaca panas dan kering.
Kita, para zodiak pemilik elemen api adalah sosok yang penuh semangat, kreatif dan passionate.
Selain itu, zodiak elemen api adalah sosok yang mandiri dan enggak bisa diam.
Karena itu, mereka kerap kali kelelahan dan jadi bad mood, karena banyaknya aktivitas.
Berdasarkan karakternya, parfum aroma rempah dan aroma eksotis jadi pilihan yang cocok buat para zodiak elemen api.
"Kehangatan" parfum aroma rempah, cocok banget dengan karakter hangat yang dimiliki ketiga zodiak elemen udara.
Itu dia beberapa aroma parfum tahan lama yang cocok sesuai karakter zodiak elemen udara dan api.
Tungguin pembahasan tentang parfum lainnya, ya.
Baca Juga: Aroma Parfum Tahan Lama Buat Zodiak Elemen Tanah dan Air. Intip Yuk!
(*)
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR