Alergi dapat menyebabkan sakit tenggorokan dan hidung tersumbat.
Ada berbagai macam penyebab alergi, misalnya bulu pada bantal, debu, atau serbuk tanaman.
Biasanya alergi dapat menimbulkan sakit tenggorokan ketika kita berbaring, karena postnasal drip meningkat dan menyebabkan kelebihan lendir di tenggorokan yang memicu sakit tenggorokan.
Baca Juga: Bukan Radang Tenggorokan, Gini Cara Mengenali Radang Amandel!
(*)
Source | : | The Healthy |
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Salsabila Putri Pertiwi |
KOMENTAR