Suatu hari, dia menerima tawaran tak terduga dari ayah Moon Seo Ha yang membuat hidupnya berubah.
Riwayat drama aktor dan aktris
Shin Hye Sun bersinar melalui dramanya Mr. Queen, My Golden Life hingga 30 But 17.
Kini dia kembali ke layar kaca setelah setahun vacuum.
Sementara Ahn Bo Hyun tampil memukau untuk dramanya belakangan, Yumi's Cell, Military Prosecutor Doberman, My Name, dan Itaewon Class.
Ha Yun Kyung mendapat kesan baik setelah drama Extraordinary Attorney Woo, kita akan menantikan aktingnya di drama ini.
Ahn Dong Gu menyapa pemirsa melalui peran di drama Sweet Home, dia juga menjadi barista berhati dingin di The Law Cafe.
Nantikan kemampuan akting mereka di drama terbaru See You in My 19th Life.
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR