Brush rontok
Bulu-bulu brush yang rontok juga jadi tanda kalau kita harus segera mengganti aplikator makeup tersebut.
Brush yang sudah rontok dnan menipis ini enggak akan berguna bila dipakai terlalu sering.
Pasalnya, produk makeup enggak akan diambil sebanyak saat kuas masih full alias belum rontok.
Brush kaku
Selain karena rontok, kuas yang kaki juga sebaiknya diganti secepat mungkin ya, girls.
Brush kaku biasanya disebabkan karena pencucian dan pengeringan yang enggak benar.
Produk makeup yang menempel juga bisa jadi penyebab brush yang kita gunakan jadi kaku.
Nah, kalau yang ini sebenarnya kita punya dua pilihan yakni dicuci atau diganti tergantung kebutuhan.
Baca Juga: Lebih Rajin Membersihkan Brush Makeup yuk, Ingat 4 Alasan Ini!
Enggak 'mengambil' produk makeup
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Monika Perangin |
KOMENTAR