Bakat yang ditampilkan
Nampaknya ADOR enggak cuma mencari trainee yang punya bakat di bidang nyanyi dan dance aja.
Kali ini ADOR mau mengumpulan trainee dengan banyak kebisaan.
Soalnya di bagian syarat portofolio, ADOR bilang kalau semua talenta bisa ditampilkan lho.
"Kami menerima portofolio dari pendaftar dengan semua talenta yang bisa mereka tampilkan," begitu katanya dilansir dari web resmi ADOR.
Bakatyang ditampilkan itu bisa dirangkum dalam satu video perkenalan, yang durasinya minimal satu menit.
Jadi peserta bisa menampilkan talenta yang dia punya, asalkan masih relevan dengan posisi yang didaftar.
Tapi video yang sudah dikirimkan sebagai portofolio enggakbisa ditarik kembali atau diubah ya!
Jadwal audisi
Baca Juga: Para Member NewJeans Akan Berkolaborasi dengan Apple Korea. Keren!
ADOR membuka seleksi trainee mulai dari tanggal 28 Maret 2023 pukul 13.00 waktu Korea, hingga 13 April 2023 pukul 13.00 KST.
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR