Baca Juga: Cemilan Simpel Anti Ribet, Bikin Cookies Cokelat Tanpa Oven, Yuk!
100 gram chocolate chip
Langkah membuat cookie dough
1. Sangrai tepung terigu atau microwave selama satu setengah menit, sisihkan.
2. Lelehkan mentega sampai jadi cair dan sisihkan di wadah.
3. Ambil wadah besar untuk mencampur bahan.
4. Pertama, taruh mentega leleh, campurkan dengan garam, gula putih dan gula semut sesuai takaran.
5. Aduk adonan dengan whisker sampai tercampur rata.
6. Tambahkan ekstrak vanilla ke adonan, aduk kembali.
7. Lalu masukkan susu cair ke adonanya juga ya.
8. Terakhir tambahkan tepung yang sudah disangrai tadi ke dalam adonan dan aduk merata.
9. Untuk lebih menambah tekstur tentu saja kita tambahkan chocolate chip sesuai selera.
Baca Juga: Bikin Cookies Coklat Tanpa Oven Buat Camilan Lebaran, Yuk! Gampang!
10. Pindahkan cookie dough ke tempat makan dan yummm, camilan simple cookie dough sudah bisa dinikmati.
Kapabn lagi bikin camilan semudah ini, langsung coba resepnya!
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR